Sebelum Ekspansi, PLN Insurance Bakal Fokus ke Bisnis Captive

Sebelum Ekspansi, PLN Insurance Bakal Fokus ke Bisnis Captive

Liputan6.com, Jakarta PLN Insurance akan fokus pada bisnis captive PLN sesuai arahan pemegang saham, sebelum nantinya memperluas bisnis ke luar PLN. Hal tersebut diungkapkan Komisaris Independen PLN Insurance, Mulyadi Siregar dalam sosialisasi produk PLN Insurance.

“Saat ini fokus PLN Insurance adalah pada bisnis captive PLN sesuai arahan pemegang saham. Setelah itu, baru kami akan melakukan ekspansi ke bisnis di luar PLN,” kata Mulyadi, Senin (10/11/2025).

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya