Pupuk Kaltim Andalkan SNI Demi Tingkatkan Daya Saing Global

Pupuk Kaltim Andalkan SNI Demi Tingkatkan Daya Saing Global

Liputan6.com, Jakarta PT Pupuk Kalimantan Timur (Pupuk Kaltim) kembali membuktikan komitmennya terhadap penerapan Standar Nasional Indonesia (SNI) dengan meraih Predikat Platinum dalam SNI Award 2024.

Penghargaan ini menegaskan posisi Pupuk Kaltim sebagai perusahaan yang mengintegrasikan standar nasional ke dalam setiap aspek operasionalnya, menjadikannya salah satu pelopor industri pupuk dan petrokimia di Indonesia.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya