Perkuat Ketahanan Pangan, Pemerintah Persiapkan Program Cetak Sawah Baru

Perkuat Ketahanan Pangan, Pemerintah Persiapkan Program Cetak Sawah Baru

Liputan6.com, Jakarta Kementerian Pertanian tengah mempersiapkan program cetak sawah baru yang menargetkan pengembangan 3 juta hektare lahan sawah hingga tahun 2029. Program ini bertujuan memastikan keberlanjutan pasokan pangan nasional serta mendukung sektor pertanian di tengah ancaman krisis pangan global.

Direktur Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian, Andi Nur Alam Syah mengungkapkan, pemanfaatan rawa dan lahan suboptimal pertanian sangat penting dilakukan. Ia menyebut, hal itu merupakan keniscayaan karena lahan produktif terus menyusut sementara kebutuhan pangan semakin meningkat.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya