Lifting Kontainer Melesat, KAI Logistik Kebut Peningkatan Kapasitas CY Klari Karawang

Lifting Kontainer Melesat, KAI Logistik Kebut Peningkatan Kapasitas CY Klari Karawang

Liputan6.com, Jakarta - PT Kereta Api Logistik (KAI Logistik), anak perusahaan PT Kereta Api Indonesia (Persero), terus memperkuat perannya sebagai penyedia layanan logistik terintegrasi melalui peningkatan kapasitas Container Yard (CY) Klari di Karawang, Jawa Barat.

Langkah ini menjadi bagian dari strategi pengembangan bisnis perusahaan untuk mendukung peningkatan volume angkutan petikemas yang terus tumbuh setiap tahun. Upaya tersebut juga sejalan dengan implementasi Green Freight Logistics dan kebijakan pemerintah Zero Over Dimension Over Load (ODOL) yang ditargetkan efektif pada tahun 2027.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya