Kuota Tangkap Ikan Berlaku 2025, Menteri Trenggono: Infrastrukturnya Harus Siap

Kuota Tangkap Ikan Berlaku 2025, Menteri Trenggono: Infrastrukturnya Harus Siap

Liputan6.com, Jakarta Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono mengundur pelaksanaan penangkapan ikan terukur (PIT) berbasis kuota ke musim tangkap 2025. Salah satunya untuk menyiapkan infrastruktur penunjang kebijakan tersebut.

Diketahui, awalnya penangkapan ikan dengan kuota berlaku pada 2024, tahun depan. Belakangan, Menteri Trenggono mengeluarkan surat edaran terkait relaksasi kebijakan tersebut. Artinya, waktu sekitar 1 tahun untuk mempersiapkan infrastruktur penunjangnya.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya