Klasterku Hidupku, Program Pemberdayaan BRI Angkat Potensi Klaster Buah Kelengkeng di Tuba...

Klasterku Hidupku, Program Pemberdayaan BRI Angkat Potensi Klaster Buah Kelengkeng di Tuba...

Liputan6.com, Jakarta Dikenal dengan lahan yang subur, Indonesia memang memiliki potensi pertanian yang luar biasa. Dukungan dari berbagai pihak pun diperlukan untuk memperkuat sektor pertanian demi mengembangkan ekonomi kerakyatan. Hal ini juga yang menjadi fokus dari PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) yang terus menunjukkan komitmen untuk meningkatkan kesejahteraan petani, memperkuat rantai pasokan buah lokal, dan mendorong kemandirian serta daya saing petani di Indonesia.

Komitmen ini diwujudkan lewat program Klasterku Hidupku dengan melakukan pemberdayaan klaster buah kelengkeng di Tuban, Jawa Timur. Wiyono, salah satu anggota kelompok petani kelengkeng dari Desa Sugihan, Tuban, Jawa Timur mengungkapkan kelompok tersebut beranggotakan sekitar 90 petani yang mengelola lahan perkebunan seluas 30 hektar.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya