Liputan6.com, Jakarta - Pemerintah melalui Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) buka kesempatan bagi calon mitra investor lain di luar Huayou, untuk terlibat dalam proyek ekosistem baterai kendaraan listrik (EV). Menggantikan LG, yang membatalkan investasi senilai USD 9,8 miliar.
Direktur Jenderal Mineral dan Batu bara (Minerba) Kementerian ESDM Tri Winarno mengatakan, pemerintah terus membuka pintu kepada para investor yang mau menanamkan modalnya di Tanah Air.
Tidak ada komentar