Liputan6.com, Jakarta - Dewan Pimpinan Wilayah Ikatan Pedagang Pasar Indonesia (DPW IKAPPI Jakarta) memberikan apresiasi penuh terhadap langkah tegas Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad dan jajaran Komisi VI DPR RI dalam melakukan inspeksi mendadak (sidak) di Pasar Kramat Jati.
Sidak ini menjadi bukti nyata keberpihakan DPR RI terhadap masyarakat dengan memastikan distribusi Minyakita tetap sesuai standar dan harga eceran tertinggi (HET), terutama menjelang Hari Raya Idulfitri.
Tidak ada komentar