Aliran Keluar Modal Asing di SRBI, SBN dan Saham Pekan Ini Capai Rp 24 Triliun

Aliran Keluar Modal Asing di SRBI, SBN dan Saham Pekan Ini Capai Rp 24 Triliun

Liputan6.com, Jakarta - Bank Indonesia (BI) menyampaikan perkembangan indikator stabilitas nilai tukar rupiah. Pada pekan kedua April 2025, investor asing melakukan aksi jual di SRBI, SBN dan saham.

Direktur Eksekutif Bank Indonesia Ramdan Denny Prakoso menjelaskan, secara agregat aliran modal asing atau oleh Bank Indonesia disebut sebagai nonresiden tercatat jual neto Rp 24,04 triliun.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya