Wali Kota Yogyakarta Tolak Mobil Dinas Baru, Dipuji Aktivis JCW

Wali Kota Yogyakarta Tolak Mobil Dinas Baru, Dipuji Aktivis JCW

jogja.jpnn.com, YOGYAKARTA - Jogja Corruption Watch (JCW) mengapresiasi langkah Wali Kota Yogyakarta Hasto Wardoyo yang menolak mobil dinas baru.

Mobil dinas untuk wali kota Yogyakarta dan wakilnya tersebut bernilai Rp 3 miliar.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya