Liputan6.com, Bekasi - Ujungan merupakan salah satu bentuk kesenian yang berkembang di Bekasi. Kesenian ini memadukan tiga unsur, yaitu bela diri, tari, dan musik.
Mengutip dari bekasikab.go.id, kesenian ujungan bertujuan untuk mempertaruhkan harga diri dan perebutan status sosial. Nama kesenian ini berasal dari bahasa Sunda, jung.
Tidak ada komentar