Ujian Sulit di Jalur Positif: Prediksi Starting XI Liverpool untuk Hadapi Manchester City

Ujian Sulit di Jalur Positif: Prediksi Starting XI Liverpool untuk Hadapi Manchester City

Liputan6.com, Jakarta Liverpool tengah berada di jalur positif usai meraih dua kemenangan beruntun, termasuk hasil impresif saat menumbangkan Real Madrid di Liga Champions tengah pekan kemarin. Kemenangan itu bukan hanya soal tiga poin, melainkan juga tentang pemulihan kepercayaan diri setelah periode buruk yang membuat tim kehilangan arah.

Akan tetapi, ujian sulit lain menanti di Liga Inggris akhir pekan ini ketika The Reds bertandang ke markas Manchester City. Etihad Stadium selama satu dekade terakhir bukanlah tempat yang ramah bagi Liverpool meski mereka sempat memetik kemenangan di sana musim lalu—kemenangan Premier League pertama di kandang City dalam hampir sepuluh tahun.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya