Liputan6.com, Bandung - Mudik menjadi salah satu tradisi yang sangat lekat dengan perayaan Lebaran di Indonesia. Setiap tahunnya, jutaan orang pulang ke kampung halaman untuk merayakan Hari Raya Idul Fitri bersama keluarga tercinta.
Pemudik pun dapat tetap pulang ke kampung halaman tanpa perlu merogoh kocek yang dalam. Terlebih, apabila memilih untuk menggunakan kendaraan pribadi.
Tidak ada komentar