jabar.jpnn.com, DEPOK - Layanan transportasi publik BISKITA Trans Depok rute Terminal Depok-Stasiun LRT Harjamukti mencatat capaian membanggakan sepanjang Januari hingga Juli 2025.
Berdasarkan data dari Dishub Depok , jumlah penumpang BISKITA Trans Depok terus mengalami peningkatan signifikan, disertai tingkat keterisian (load factor) yang konsisten tinggi.
Tidak ada komentar