Supian Suri Ingin Depok Animal Expo 2025 Jadi Agenda Tahunan

Supian Suri Ingin Depok Animal Expo 2025 Jadi Agenda Tahunan

jabar.jpnn.com, DEPOK - Depok Animal Expo 2025 resmi digelar pada 3 hingga 5 Oktober 2025 di Depok Town Square (Detos).

Pameran ini diselenggarakan dalam rangka memperingati World Rabies Day, bekerja sama dengan Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian, dan Perikanan (DKP3) Kota Depok serta Perhimpunan Dokter Hewan Indonesia (PDHI) Jabar 7.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya