Sisa Honorer yang Harus Terserap PPPK 2024 Tahap 2 Masih Membeludak, Oh

Sisa Honorer yang Harus Terserap PPPK 2024 Tahap 2 Masih Membeludak, Oh

jpnn.com - JAKARTA – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPANRB) Rini Widyantini menggelar rapat bersama Mendagri Tito Karnavian dan Kepala BKN Zudan Arif Fakrulloh membahas upaya optimalisasi penyerapan honorer pada seleksi PPPK 2024 tahap 2.

Rakor Penyelesaian Tenaga Non-ASN di Instansi Pemerintah Daerah yang dilakukan secara virtual dari Kantor Pusat Kemendagri, Jakarta, Rabu (8/1), juga diikuti oleh seluruh kepala daerah beserta jajarannya.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya