Sering Kucing-kucingan, Puluhan Toko Miras Disegel Pemkab Bantul

Sering Kucing-kucingan, Puluhan Toko Miras Disegel Pemkab Bantul

jogja.jpnn.com, YOGYAKARTA - Puluhan toko atau outlet minuman beralkohol atau minuman keras (miras) yang ada di Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), disegel oleh pihak berwenang pada Kamis (31/10).

Tim gabungan dari Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), Dinas Koperasi, UKM, Perindustrian dan Perdagangan, serta forum koordinasi pimpinan daerah (Forkopimda) mendatangi sejumlah outlet miras yang tidak berizin.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya