Sekata Institut Berikan Info kepada Kejagung Soal Keberadaan Riza Chalid

Sekata Institut Berikan Info kepada Kejagung Soal Keberadaan Riza Chalid

jpnn.com, JAKARTA - Direktur Eksekutif Sentra Keadilan dan Ketahanan Institut (Sekata Institut) Andri Frediansyah mendorong Kejaksaan Agung (Kejagung) segera menangkap tersangka korupsi impor minyak mentah salah satu perusahaan minyak pada 2018–2023, Muhammad Riza Chalid (MRC), yang hingga kini masih buron.

Andri mengaku mendapatkan informasi Riza Chalid saat ini berada di Malaysia dan diduga memiliki jaringan kuat di lingkaran elite negara tersebut.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya