Seberapa Penting Melestarikan Tradisi Menganyam di Indonesia?

Seberapa Penting Melestarikan Tradisi Menganyam di Indonesia?

Liputan6.com, Jakarta - Tradisi menganyam yang kaya akan nilai budaya dan kearifan lokal telah ada di Indonesia sejak ratusan tahun lalu. Namun seiring perkembangan zaman, tradisi ini mulai ditinggalkan. Apakah melestarikan seni menganyam masih relevan saat ini?

Du Anyam dan Lumikasa meyakini jawabannya adalah iya. Mulai awal 2024, mereka berkolaborasi untuk mengenalkan kembali dan meningkatkan kesadaran pentingnya melestarikan tradisi anyaman di Indonesia. Kolaborasi dilakukan dengan membuat produk anyaman berbahan palmira dan purun.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya