Saat Era Jokowi, PKS Rupanya Pernah Usul Pembentukan Pansus Whoosh

Saat Era Jokowi, PKS Rupanya Pernah Usul Pembentukan Pansus Whoosh

jpnn.com, JAKARTA - Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Almuzzamil Yusuf mengatakan parpolnya saat pembangunan Kereta Cepat Indonesia-China (KCIC) atau Whoosh era Joko Widodo (Jokowi) sudah menyampaikan kritik.

Termasuk, kata dia, PKS melalui perwakilan di DPR sempat mengusulkan pembentukan Pansus terkait Whoosh agar pembangunan transportasi itu tak memakan APBN.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya