kaltim.jpnn.com, BALIKPAPAN - Gubernur Kaltim Rudy Mas’ud menyampaikan rasa belasungkawa dan duka sedalam-dalamnya kepada keluarga ahli waris korban KMP Muchlisa tenggelam di Teluk Balikpapan pada Senin (5/5) lalu.
Dia mengatakan musibah ini mengingatkan semua pihak tentang pentingnya menjaga keselamatan dalam menggunakan transportasi darat, laut dan udara.
Tidak ada komentar