Liputan6.com, Jakarta - PT Sinergi Inti Andalan Prima Tbk (INET) akan menggelar hak memesan efek terlebih dahulu (HMETD) atau rights issue. Dalam aksi korporasi itu, Perseroan akan menerbitkan 12,80 miliar saham ke publik dengan nilai nominal Rp 10 per saham.
Jumlah saham yang diterbitkan ke publik maksimal 57,14% dari modal ditempatkan dan disetor penuh setelah rights issue.
Tidak ada komentar