Prediksi LaLiga Spanyol Athletic Bilbao vs Barcelona: Misi Balas Dendam El Azulgrana

Prediksi LaLiga Spanyol Athletic Bilbao vs Barcelona: Misi Balas Dendam El Azulgrana

Liputan6.com, Jakarta - Barcelona bertamu ke markas Athletic Bilbao pada lanjutan LaLiga Spanyol 2023/2024 di San Mames, Senin (4/3/2024) pukul 03.00 WIB. Pertandingan bisa disaksikan melalui live streaming Vidio.

Tim tamu menantang tuan rumah yang sedang penuh percaya diri. Athletic Bilbao baru saja mengamankan satu tempat di final Copa del Rey setelah menyingkirkan sejumlah klub kuat, termasuk Barcelona (perempat final) dan Atletico Madrid (semifinal).

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya