jabar.jpnn.com, CIANJUR - Polres Cianjur menyiapkan tim khusus untuk melakukan patroli siber di dunia maya guna mencegah berbagai penyakit masyarakat, termasuk perang sarung dan tawuran, serta melakukan patroli langsung ke sejumlah titik rawan.
Berkaca pada kejadian pada bulan puasa tahun lalu, kata Kasatreskrim Polres Cianjur AKP Tono Litianto, pihaknya memetakan sejumlah lokasi yang rawan terjadi aksi perang sarung setelah mereka membuat pesan singkat di media sosial.
Tidak ada komentar