Pertamina Patra Niaga Regional JBB Salurkan Bantuan Kepada Warga Terdampak Banjir Rob

Pertamina Patra Niaga Regional JBB Salurkan Bantuan Kepada Warga Terdampak Banjir Rob

jpnn.com, KARAWANG - PT Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Barat melalui Fuel Terminal Cikampek menyalurkan bantuan kepada masyarakat korban banjir Rob di Desa Sedari, Kecamatan Cibuaya, Kabupaten Karawang pada Senin (23/12).

Setidaknya terdapat tiga dusun yaitu Tirtasari, Karangsari, dan Tanjungsari yang terkena dampak banjir dengan ketinggian air 20-120 cm, serta 774 Kepala Keluarga (KK) yang terdampak banjir Rob di Desa Sedari.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya