Pertamina Ingin Pembalap Muda Indonesia Tumbuh dengan Karakter Tangguh

Pertamina Ingin Pembalap Muda Indonesia Tumbuh dengan Karakter Tangguh

jpnn.com, LOMBOK - Pertamina menghadirkan kisah lain yang tak kalah menarik. Bukan tentang para juara dunia yang berlaga, melainkan tentang bibit-bibit muda Indonesia yang suatu hari kelak mungkin akan berada di lintasan yang sama.

Dua di antaranya adalah Fawwaz Al-Faizi dan Faqih Al Ghifari, pembalap cilik berbakat yang didukung Pertamina untuk berkompetisi di FIM MiniGP Indonesia, yakni sebuah ajang pembinaan resmi bagi talenta muda menuju jenjang balap profesional.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya