jpnn.com, JAKARTA - Pengamat Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Syafuan Rozi menyebutkan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka berperan sangat strategis untuk memperkuat demokrasi sipil.
Terutama dalam menjaga keseimbangan hubungan antara supremasi sipil dan profesionalitas Tentara Nasional Indonesia (TNI).
Tidak ada komentar