Pembangunan Bendung Sungai Hulu di Kabupaten Bekasi Capai 64 Persen

Pembangunan Bendung Sungai Hulu di Kabupaten Bekasi Capai 64 Persen

jabar.jpnn.com, KABUPATEN BEKASI - Progres pembangunan Bendung Sungai Hulu-0 (BSH-0) di Kali Cikarang Bekasi Laut, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, telah mencapai 64 persen meski terkendala pasokan material.

Pembangunan itu merupakan bentuk dukungan Pemkab Bekasi untuk program nasional ketahanan pangan. Bendungan dengan sembilan pintu air ini diklaim mampu mengaliri hingga 7.000 hektare sawah di wilayah bagian utara Kabupaten Bekasi.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya