jatim.jpnn.com, SURABAYA - Suroso (55) pekerja tambang yang dilaporkan tertimbun material tanah longsor di tambang Galian C, Desa Trosono, Kecamatan Parang, Kabupaten Magetan akhirnya ditemukan pada Minggu (28/9).
Pria yang merupakan sopir truk itu merupakan warga asal Desa Nguri, Kecamatan Lembeyan, Kabupaten Magetan.
Tidak ada komentar