Liputan6.com, Jakarta - Sejarah mencatat Perang Jawa atau yang lebih dikenal Perang Diponegoro, sebagai salah satu peristiwa heroik perlawanan rakyat pribumi terhadap kesewenangan kolonial.
Dipicu oleh ketidakadilan dan penindasan panjang yang dirasakan masyarakat, perlawanan ini meluas hingga melampaui wilayah Tegalrejo, didukung oleh sahabat Sang Pangeran dari berbagai penjuru, termasuk luar Pulau Jawa.
Tidak ada komentar