Ngantuk Hingga Mual Saat Puasa, Dosen FK Ubaya Beri Penjelasannya

Ngantuk Hingga Mual Saat Puasa, Dosen FK Ubaya Beri Penjelasannya

jatim.jpnn.com, SURABAYA - Banyak orang mengeluhkan rasa ngantuk, lemas, hingga mual saat menjalankan puasa. Dosen Fakultas Kedokteran Universitas Surabaya (FK Ubaya) dr Risma Ikawaty, Ph.D., menyebut kondisi itu wajar dan normal terjadi.

Menurut dr Risma, tubuh manusia mengalami proses adaptasi selama Ramadan, baik dari sisi metabolisme maupun irama biologis, akibat perubahan pola makan dan tidur.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya