Menpar Widiyanti Melantik 610 PPPK & 12 Pejabat Fungsional, Ini Pesannya

Menpar Widiyanti Melantik 610 PPPK & 12 Pejabat Fungsional, Ini Pesannya

jpnn.com - JAKARTA - Menteri Pariwisata Widiyanti Putri Wardhana melantik sekaligus menyaksikan pengambilan sumpah jabatan 610 pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) dan 12 pejabat fungsional di lingkungan Kementerian Pariwisata. Hal ini dilakukan sebagai bagian dari upaya mewujudkan visi dan misi Kemenpar.

Dalam sesi pelantikan di Balairung Soesilo Soedarman, Gedung Sapta Pesona, Jakarta, Kamis (2/10), Menpar Widiyanti menyebut dari total 610 PPPK, 264 ditempatkan di kantor pusat, 250 di Politeknik Pariwisata, dan 96 di Badan Pelaksana Otorita Pariwisata.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya