Menjelang Pemilu 2024, Pasokan LPG 3 Kg di Pantura-Madura Ditambah

Menjelang Pemilu 2024, Pasokan LPG 3 Kg di Pantura-Madura Ditambah

jatim.jpnn.com, SURABAYA - Pasokan LPG 3 kg di tingkat agen dan pangkalan untuk kabupaten/kota di kawasan Pantura-Madura menjelang Pemilu 2024 ditambah 969 metrik ton (MT) atau 47,7 persen dari konsumsi normal harian yang sebesar 2.031 MT.

"Itu berdasarkan proyeksi kenaikan dan pemantauan konsumsi beberapa pekan terakhir serta demi memberikan rasa nyaman saat Pemilu 2024," kata Area Manager Comm, Rel & CSR Ahad Rahedi tertulis, Minggu (11/2).

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya