Menikmati Keajaiban Alam di Puncak Guha Garut

Menikmati Keajaiban Alam di Puncak Guha Garut

Liputan6.com, Jakarta - Puncak Guha yang terletak di Garut Jawa Barat adalah salah satu destinasi wisata alam yang menawarkan pemandangan sunrise dan sunset yang luar biasa.

Tempat ini buka setiap hari selama 24 jam dengan harga tiket masuk yang terjangkau. Sembari menikmati deru ombak dan pasir putih yang mempesona, lokasi ini menjadi tempat favorit bagi para wisatawan yang mencari ketenangan sekaligus keindahan alam yang memukau.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya