Mendagri Tito Didampingi Dirjen Bina Adwil Terima Menlu Denmark

Mendagri Tito Didampingi Dirjen Bina Adwil Terima Menlu Denmark

jpnn.com, JAKARTA - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menerima kunjungan kerja Menteri Luar Negeri Denmark Lars Lokke Rasmussen di Kantor Pusat Kemendagri, Senin (21/4/2025).

Kunjungan ini bertujuan untuk memperkuat kerja sama, khususnya di bidang penanggulangan bencana dan kebakaran, melalui pengenalan teknologi pemadam kebakaran terkini dari Denmark. Direktur Jenderal Bina Administrasi Kewilayahan, Safrizal ZA ikut mendampingi mendagri.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya