Manfaat Bermain Peran bagi Anak, Bisa Mulai Sejak Usia Berapa Tahun?

Manfaat Bermain Peran bagi Anak, Bisa Mulai Sejak Usia Berapa Tahun?

Liputan6.com, Jakarta - Tidak sekadar hiburan, bermain peran punya manfaat lebih luas bagi anak-anak, menurut Saskya Aulia, seorang psikolog, sekaligus pendiri Tiga Generasi. Ia menyatakan bahwa role play bukan hanya "main pura-pura" saja.

"Pada dasarnya, role play sangat melatih empati dan sosial anak. Jadi untuk anak yang pemalu, kemudian anak yang belum bisa bicara dengan teman-temannya, kalau bermain kan lebih santai. (Lewat bermain peran), mereka bisa menstimulasi keterampilan sosial dan komunikasi," bebernya di acara peresmian Kiztopia di bilangan Jakarta Pusat, Jumat, 13 September 2024.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya