jpnn.com, YOGYAKARTA - Bank Mandiri akan menggelar Mandiri Jogja Marathon (MJM) 2025 di kawasan Candi Prambanan, Yogyakarta pada 22 Juni mendatang
Ajang lari tahunan yang sekarang mengusung tema 'Accelerate Your Limit, Embrace The Culture' telah diselenggarakan sejak 2017 ini siap mengakselerasi peran sport tourism sebagai motor pertumbuhan ekonomi, sekaligus memperkuat komitmen Bank Mandiri terhadap prinsip Environmental, Social and Governance (ESG).
Tidak ada komentar