jateng.jpnn.com, SEMARANG - Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah (Disdikbud Jateng) mengungkap jumlah korban dalam kasus video pornografi berbasis kecerdasan buatan (AI) 'Skandal Smanse' sangat banyak.
Korban diketahui merupakan siswi, guru perempuan dan alumni SMAN 11 Semarang yang fotonya direkayasa menjadi konten tidak senonoh oleh pelaku.
Tidak ada komentar