Luncurkan Buku Ketiga, Ferdian Agustiana Soroti Pentingnya Demokrasi dan Teknokrasi dalam Pembangunan

Luncurkan Buku Ketiga, Ferdian Agustiana Soroti Pentingnya Demokrasi dan Teknokrasi dalam Pembangunan

jpnn.com, JAKARTA - Ferdian Agustiana meluncurkan buku “Shaping The Future, Teknokrasi dan Demokrasi Menuju Indonesia Emas 2045" di Café Tulum Jakarta Selatan di penghujung tahun 2024.

Buku tersebut, merupakan karya ketiga yang diterbitkan, sebelumnya pada awal tahun 2024 Ferdian menerbitkan buku Mastering Recovery Strategy dan tahun 2023 menerbitkan buku berjudul Airport & Beyond.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya