jpnn.com, JAKARTA - Anggota Komisi X DPR RI Bonnie Triyana menyesalkan keputusan Kementrian Kebudayaan yang merumahkan ratusan pegawai honorer menjelang hari raya Idulfitri.
Menurut Bonnie, seharusnya Kementrian Kebudayaan tidak melakukan keputusan tersebut karena menghadapi Lebaran.
Tidak ada komentar