Layanan Puskesmas di Surabaya Tetap Siaga Selama Libur Lebaran, Ini Jadwalnya

Layanan Puskesmas di Surabaya Tetap Siaga Selama Libur Lebaran, Ini Jadwalnya

jatim.jpnn.com, SURABAYA - Masyarakat Kota Surabaya tetap dapat mengakses layanan kesehatan di puskesmas selama libur Lebaran dan cuti bersama. Dinas Kesehatan Kota Surabaya telah menetapkan jadwal operasional puskesmas yang sudah disesuaikan.

Jam operasional diputuskan melalui Surat Edaran terkait penyesuaian jam layanan pada libur nasional, Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1947, serta Idulfitri 1446 Hijriah.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya