jakarta.jpnn.com - Timnas Indonesia berada di pot 3 untuk pengundian laga pada putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Kuala Lumpur, Malaysia, Kamis (17/7).
Jay Idzes dan kawan-kawan tergabung bersama Oman di pot 3. Pot 2 dihuni Irak dan Uni Emirat Arab.
Tidak ada komentar