Kaleidoskop Lifestyle Bagian II: Perubahan Rencana Pemakaman Raja Charles III hingga Haji ...

Kaleidoskop Lifestyle Bagian II: Perubahan Rencana Pemakaman Raja Charles III hingga Haji ...

Liputan6.com, Jakarta - Banyak hal menarik terjadi sepanjang periode April hingga Juni 2024. Sejumlah berita menjadi sorotan utama banyak pembaca yang masuk Kaleidoskop Lifestyle 2024 bagian II.

Dimulai dari kabar perubahan rencana pemakaman Raja Charles III. Diagnosis kanker yang diungkapkannya memaksa Istana Buckingham menyiapkan skenario terburuk untuk Raja Inggris tersebut. Selama beberapa waktu, Charles menghindar dari agenda publik untuk fokus dalam usaha pengobatannya di usia yang kini mencapai 76 tahun.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya