jpnn.com - JAKARTA - Jude Bellingham akan menjalani operasi seusai gelaran Piala Dunia Antarklub 2025. Bellingham akan menjalani operasi untuk mengatasi cedera bahu yang telah lama mengganggunya.
Diketahui, gelandang Tim Nasional Inggris itu mengalami dislokasi bahu dalam pertandingan Liga Spanyol pada November 2023, yang mana sejak saat itu terus bermain dengan penyangga (brace) yang disembunyikan di balik kausnya.
Tidak ada komentar