Jangan Anggap Remeh, Sakit di Mata Bisa Jadi Gejala Stroke

Jangan Anggap Remeh, Sakit di Mata Bisa Jadi Gejala Stroke

Liputan6.com, Jakarta - Stroke mata, atau yang dikenal sebagai iskemia optik, terjadi akibat kurangnya aliran darah ke jaringan di bagian depan saraf optik. Kondisi ini dapat menyebabkan perubahan penglihatan yang mendadak, seperti penglihatan kabur, munculnya area gelap, atau bayangan.

Melansir dari Times of India, Senin (21/10/2024), stroke mata umumnya hanya terjadi pada satu mata. Data menunjukkan bahwa 80% pasien dapat memulihkan penglihatan jika penyumbatan terjadi di arteri yang lebih kecil dan tidak terlalu serius. Namun, penundaan pengobatan dapat berakibat fatal, mengakibatkan kerusakan permanen pada penglihatan akibat kurangnya pasokan darah.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya