Hujan Gol di Sydney Warnai Kekalahan Timnas Indonesia Atas Australia

Hujan Gol di Sydney Warnai Kekalahan Timnas Indonesia Atas Australia

Jakarta Tim Nasional Indonesia mengalami kekalahan 1-5 dari Tim Nasional Australia pada pertandingan ketujuh Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia yang berlangsung di Stadion Sepak Bola Sydney, Kamis (20/3/2025) sore WIB.

Dalam pertandingan tersebut, gawang Tim Nasional Indonesia kebobolan melalui gol yang dicetak oleh Martin Boyle (18' pen), Nishan Velupillay (20'), Jackson Irvine (35', 90'), dan Lewis Miller (61'). Sementara itu, Skuad Garuda hanya mampu memperkecil jarak melalui gol Ole Romeny (78').

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya