Harimau Sumatra Masuk Perangkap di Pesisir Barat Dievakuasi

Harimau Sumatra Masuk Perangkap di Pesisir Barat Dievakuasi

jpnn.com - PESISIR BARAT - Seekor harimau Sumatra (panthera tigris Sumatrae) masuk dalam kandang jebak atau perangkap yang dipasang di kawasan perkebunan Pekon (Desa) Rawas, Kecamatan Pesisir Tengah, Kabupaten Pesisir Barat, Provinsi Lampung, Senin (19/2).

Petugas gabungan yang terdiri dari anggota TNI, Polri, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA), langsung mengevakuasi harimau Sumatra itu, Selasa (18/2). Evakuasi berjalan lancar dan aman.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya