Hari Kebaya Nasional 2025, Warisan yang Hidup dan Menghidupi

Hari Kebaya Nasional 2025, Warisan yang Hidup dan Menghidupi

Liputan6.com, Jakarta - Bakti Budaya Djarum Foundation kembali menyuarakan gerakan pelestarian kebaya melalui sebuah film pendek #KitaBerkebaya. Di momen Hari Kebaya Nasional 2025, yang akan jatuh besok, Kamis, 24 Juli 2025, mereka membawa pesan bahwa kebaya bukan sekadar simbol nostalgia, namun warisan yang terus hidup.

"Setelah karya sinematografi tahun lalu yang lebih artsy, menyoroti kebaya sebagai busana sehari-hari di luar kota besar, karya tahun ini, brainstorm-nya lumayan panjang, karena kami mau ada benang merah," kata Program Director Bakti Budaya Djarum Foundation, Renitasari Adrian, saat jumpa pers di Jakarta, Selasa, 22 Juli 2025.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya