Hadapi 2025, ATIC Perkuat Penyediaan Solusi dan Layanan IT

Hadapi 2025, ATIC Perkuat Penyediaan Solusi dan Layanan IT

Liputan6.com, Jakarta - PT Anabatic Technologies Tbk (ATIC) mencatat kinerja operasional yang kuat sepanjang tahun 2024, di tengah tantangan dan dinamika industri teknologi informasi yang terus berubah.

Perusahaan sukses meraih target yang telah ditetapkan, membuktikan bahwa strategi diversifikasi dan model bisnis berkelanjutan mereka terbukti efektif.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya