Liputan6.com, Jakarta - PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) menjalin kemitraan dengan perusahaan teknologi dunia yaitu Tencent. Dalam kerja sama ini Tencent Cloud akan menyediakan rangkaian lengkap solusi infrastruktur cloud dan layanan digital yang komprehensif untuk bisnis GoTo.
Baca Juga
Tidak ada komentar